Wreddhya Jaladhi comes from Old Javanese. Wreddhya Jaladhi is the fertility of the oceans which is based on protecting the oceans as a source of life. The shape of the gajah mina is a symbol of the fertility of the oceans. Interrelated characters mean living a life that cannot be separated from the existence of the ocean. the white color indicates the sanctity of the ocean which always shines and provides safety to all living things. This baligraphy is a participant in a baligraphy competition held in the context of the Bulan Bahasa Bali V in 2023. This baligraphy belongs to the Dinas Kebudayaan Provinsi Bali.
Wreddhya Jaladhi berasal dari bahasa Jawa Kuna. Wreddhya Jaladhi adalah kesuburan lautan yang berdasar atas menjaga lautan sebagai sumber kehidupan. Bentuk gajah mina sebagai lambang kesuburan lautan. Aksara yang saling terkait berarti menjalankan lehidupan yang tidak bisa dipisahkan dari keberadaan lautan. warna putih menunjukkan kesucian lautan yang selalu menyinari dna memberikan keselamatan kepada semua makhluk hidup. Baligrafi ini adalah peserta lomba baligrafi yang diadakan dalam rangka Bulan Bahasa Bali V Tahun 2023. Baligrafi ini menjadi hak milik Dinas Kebudayaan Provinsi Bali.
Enable comment auto-refresher