Sampah Organik dan Anorganik

Dari BASAbaliWiki
Lompat ke:navigasi, cari
C22243b4-09ab-4770-8ef5-1c49e6012245.jpg
0
Vote
Nama inisiatif lingkungan
Sampah Organik dan Anorganik
Tempat yang berkaitan
Buku yang berkaitan
Buku anak-anak yang berkaitan
    3 - Luh Ayu Manik MasLuh Ayu Manik Pahlawan Lingkungan
Lontar yang berkaitan
Dongeng yang berkaitan
Hari raya atau upacara yang berkaitan
Instansi / Organisasi / Komunitas
SMPN BASAibu Wiki
Media Sosial
@wikibasabali (Instagram)
Kategori
SMP
Kompetisi
Ngolah Luu

Komentar Juri

Video ini lebih ke pemilahan sampah, ke depannya bisa tampilkan langsung tentang pengolahan sampahnya. Juga pelajari lagi teknik pengambilan gambar untuk video agar lebih enak dipandang. Dwi Jayanthi - PlastikDetox.


Tambahkan komentar
BASAbaliWiki menerima segala komentar. Jika Anda tidak ingin menjadi seorang anonim, silakan daftar atau masuk log. Gratis.

Additional Photos

Deskripsi

Sampah adalah sisa buangan dari suatu produk atau barang yang sudah tidak digunakan lagi,tetapi masih dapat di daur ulang menjadi barang yang bernilai.Jenis jenis sampah ada dua macam yaitu sampah organik dan sampah anorganik. Sampah organik yaitu sampah yang dapat diuraikan oleh alam seperti sampah dari tumbuhan,sisa sisa makanan,buah buahan yang membusuk,dedaunan dan lain lain. Sementara sampah anorganik adalah sampah yang tidak dapat teruraikan oleh alam atau sulit terurai seperti kertas,kaleng minuman,gabus,kaca,logam,plastik dan lain lain.


Inisiatif atau proyek apa yang akan dilakukan?

Agar masyarakat mengerti tentang pengelolaan sampah 3R (Reduce, Reuse, Recycle) yaitu mengurangi sampah, melakukan pemilahan sampah, mengelola sampah organik dan mengelola sampah anorganik dengan baik sehingga terhindar dari berbagai penyakit serta melakukan daur ulang.


Bagaimana anda dan tim memastikan bahwa inisiatif atau proyek tersebut akan terlaksana (berdampak positif)?

Dengan memastikan tidak ada kendala atau kesulitan dalam pengiriman inisiatif atau proyek ini.


Kontribusi apa yang dapat diberikan dari pelaksaan inovasi atau proyek?

1. Dapat menambah ilmu dan pengalaman tentang cara pengelolaan sampah

2. Pengelolaan sampah yang baik dapat berkontribusi terhadap penurunan emisi gas rumah kaca

3. Proyek ini dapat membangun kerjasama


Apa hal lain yang dapat membuat inisiatif atau proyek tersebut lebih sukses?

Karya yang kami buat merupakan kampanye lingkungan, khususnya mengelola sampah di rumah tangga. Melalui proyek ini kami ingin mengajak semua teman atau anggota keluarga untuk memberikan voting dari hasil karya kami dan memberikan komentar yang terbaik.


Apakah inisiatif atau proyek ini berkelanjutan? Jika tidak, apa yang dapat dilakukan agar bisa berkelanjutan?

Tidak berkelanjutan tetapi jika berkelanjuatan kami akan menjelaskan kembali video kami tentang mengolah sampah anorganik dan organik kepada masyarakat.


Adakah nilai (kearifan) lokal Bali yang diterapkan dalam inisiatif ini? Jika ada, sebutkan dan beri uraian singkat!

Kearifan lokal yang terkait dari inisiatif ini adalah Tri Hita Karana. Filosofi Tri Hita Karana mengajarkan manusia untuk menjaga keselarasan dan keseimbangan hidup salah satunya dengan menjaga alam dan lingkungan. Manusia diharapkan tidak mengeksploitasi alam secara berlebihan karena manusia membutuhkan alam untuk keberlangsungan hidup.


Nama/Grup/Tim

1. Putu Kayana Nara Wijaya 2. I Gusti Agung Putu Nismara Paramartha