Bagaimana cara mengurangi sampah plastik di kantin sekolah? Ayo berkomentar tentang isu publik di sini or ajukan pertanyaan.

Pemanfaatan barang bekas

SMP3Denpasar.png
0
Vote
Nama inisiatif lingkungan
Pemanfaatan barang bekas
Tempat yang berkaitan
-
Buku yang berkaitan
-
Buku anak-anak yang berkaitan
-
Lontar yang berkaitan
-
Dongeng yang berkaitan
-
Hari raya atau upacara yang berkaitan
-
Instansi / Organisasi / Komunitas
SMP NEGERI 3 DENPASAR
Media Sosial
@widiyapspita._
Kategori
SMP
Kompetisi
Ngolah Luu

Komentar Juri

Penggarapan videonya sudah bagus, namun seperti ada langkah yang diloncati di sini. Mulai dari tidak membuang sampah sembarangan -- apa yang dilakukan? -- agar menghasilkan karya seni tersebut. Untuk memastikan pesan tersebut bisa sampai ke penonton, lebih baik diuji dulu ke orang lain untuk mendapatkan kritik dan saran. Dwi Jayanthi - PlastikDetox.


Ni Luh Gede Gusmiarini

31 bulan yang lalu
Votes 0++
Sangat menginspirasi skali anak-anak di zaman sekarang yang mau peduli dengan lingkungan. Semoga dengan vidio ini smakin banyak generasi muda yg peduli terhadap lingkungan. Di mulai dari diri kita sendiri untuk kita semua.
Tambahkan komentar
BASAbaliWiki menerima segala komentar. Jika Anda tidak ingin menjadi seorang anonim, silakan daftar atau masuk log. Gratis.

Additional Photos

Deskripsi

Menjaga lingkungan bukan hanya angan-angan, tapi tindakan. Halo semua seberapa besar sih kesadaran kalian terhadap lingkungan di sekitar kalian. Apakah lingkungan kalian sudah termasuk kategori lingkungan yang bersih,aman, dan nyaman??. Lingkungan bersih, aman, dan nyaman merupakan dambaan setiap orang karena dapat memberikan dampak positif bagi alam beserta isinya. Lalu, bagaimana kontribusi kita untuk merealisasikan lingkungan yang bersih, aman, dan nyaman??. Kita dapat berkontribusi dimulai dari lingkungan terdekat kita, seperti contohnya saat kita berada di sekolah buanglah sampah sesuai dengan pengelompokannya (organik, anorganik). Selain memilah sampah kita juga dapat memanfaatkan sampah menjadi kerajinan tangan yang bernilai seni - guna - ekonomis.


Inisiatif atau proyek apa yang akan dilakukan?


Bagaimana anda dan tim memastikan bahwa inisiatif atau proyek tersebut akan terlaksana (berdampak positif)?


Kontribusi apa yang dapat diberikan dari pelaksaan inovasi atau proyek?


Apa hal lain yang dapat membuat inisiatif atau proyek tersebut lebih sukses?


Apakah inisiatif atau proyek ini berkelanjutan? Jika tidak, apa yang dapat dilakukan agar bisa berkelanjutan?


Adakah nilai (kearifan) lokal Bali yang diterapkan dalam inisiatif ini? Jika ada, sebutkan dan beri uraian singkat!


Nama/Grup/Tim

Putu Aulia Parahita Devana

Made Andra Winantara Ni Luh Putu Widiya Puspita

I Gusti Ayu Diah Citra Dewi Zealianti