How to reduce waste at school canteen? Post your comments here or propose a question.

Praktek Lapangan Memurnikan Dan Memberkahi Semua Alam Dan Semua Mahluk

Holiday or Ceremony
Praktek Lapangan Memurnikan Dan Memberkahi Semua Alam Dan Semua Mahluk
Related books
    Related children's books
      Related folktales
        Related lontar
          Related places
            Calendar
            • Pawukon:
            • Sasih
            Dictionary words


              Add your comment
              BASAbaliWiki welcomes all comments. If you do not want to be anonymous, register or log in. It is free.

              Information about Holiday or Ceremony

              Praktek Lapangan Memurnikan Dan Memberkahi Semua Alam Dan Semua Mahluk

              Where did this ceremony take place:


              In English

              May 30, 2021

              Tegallinggah Cliff Temple - Gianyar Field Practice Purifying And Blessing All Nature And All Beings: Lower Realm, Middle Realm, Upper Realm

              BEAUTIFUL TREATMENT OF HOLY PLACE

              How to care for a sacred place to remain a source of peace that never dries up.

              [1]. Occasionally allow the holy place to be far from the prayers of many people who are full of worldly desires and ambitions, and far from many people whose hearts are filled with fear, which will pollute the peace of the holy place.

              [2]. Never come to a holy place with fear. It is not only self-defeating, but also polluting the holy place. Come to the holy place with a beautiful heart, the determination of compassion for the happiness of all beings. Fill your heart with sincerity. Because sincerity is a very perfecting power.

              [3]. Live the incense with the scent of sacred wood, accompanied by filling it with purifying power. To bless all beings, to purify negative energies, and to illuminate all the darkness [desire, ambition, fight] that many humans bring to the holy place.

              [4]. Clean the holy place by using tirtha [holy water]. Try to be done by people whose hearts are clean from fear and greed.

              [5]. Say prayers so that all happy beings are free from suffering. Pray in the holy place for the whole world to be happy.

              In Balinese

              In Indonesian

              30 Mei 2021

              Candi Tebing Tegallinggah - Gianyar Praktek Lapangan Memurnikan Dan Memberkahi Semua Alam Dan Semua Mahluk : Alam Bawah, Alam Tengah, Alam Atas

              MERAWAT TEMPAT SUCI DENGAN INDAH

              Cara merawat tempat suci agar tetap menjadi sumber kedamaian yang tidak pernah kering.

              [1]. Sesekali ijinkan tempat suci jauh dari doa banyak manusia yang penuh keinginan duniawi dan ambisi, serta jauh dari banyak manusia yang hatinya diliputi ketakutan, yang akan mengotori kedamaian tempat suci.

              [2]. Jangan pernah datang ke tempat suci dengan membawa ketakutan. Hal itu tidak saja membayakan diri sendiri, tapi juga mengotori tempat suci. Datanglah ke tempat suci dengan membawa hati yang indah tekad belas kasih untuk kebahagiaan semua mahluk. Penuhi hati dengan keikhlasan. Karena keikhlasan adalah kekuatan yang sangat menyempurnakan.

              [3]. Hidupkan dupa wangi aroma kayu suci, disertai mengisinya dengan kekuatan pemurnian. Untuk memberkahi semua mahluk, untuk memurnikan energi-energi negatif, serta untuk menerangi seluruh kegelapan [keinginan, ambisi, perkelahian] yang dibawa banyak manusia ke tempat suci.

              [4]. Bersihkan tempat suci dengan menggunakan tirtha [air suci]. Usahakan dilakukan oleh orang yang hatinya bersih dari ketakutan dan keserakahan.

              [5]. Ucapkan doa-doa agar semua mahluk bahagia bebas derita. Doakan di tempat suci agar seluruh alam bahagia.


              Pesraman Dharmakerti


              https://www.youtube.com/channel/UCv4-Ikw4qZ0OBlN1CNvzrMg

              <ul><li>Property "Holiday information text" (as page type) with input value "May 30, 2021Tegallinggah Cliff Temple - GianyarField Practice Purifying And Blessing All Nature And All Beings: Lower Realm, Middle Realm, Upper RealmBEAUTIFUL TREATMENT OF HOLY PLACEHow to care for a sacred place to remain a source of peace that never dries up.[1]. Occasionally allow the holy place to be far from the prayers of many people who are full of worldly desires and ambitions, and far from many people whose hearts are filled with fear, which will pollute the peace of the holy place.[2]. Never come to a holy place with fear. It is not only self-defeating, but also polluting the holy place. Come to the holy place with a beautiful heart, the determination of compassion for the happiness of all beings. Fill your heart with sincerity. Because sincerity is a very perfecting power.[3]. Live the incense with the scent of sacred wood, accompanied by filling it with purifying power. To bless all beings, to purify negative energies, and to illuminate all the darkness [desire, ambition, fight] that many humans bring to the holy place.[4]. Clean the holy place by using tirtha [holy water]. Try to be done by people whose hearts are clean from fear and greed.[5]. Say prayers so that all happy beings are free from suffering. Pray in the holy place for the whole world to be happy." contains invalid characters or is incomplete and therefore can cause unexpected results during a query or annotation process.</li> <!--br--><li>Property "Holiday information text id" (as page type) with input value "30 Mei 2021Candi Tebing Tegallinggah - GianyarPraktek Lapangan Memurnikan Dan Memberkahi Semua Alam Dan Semua Mahluk : Alam Bawah, Alam Tengah, Alam AtasMERAWAT TEMPAT SUCI DENGAN INDAHCara merawat tempat suci agar tetap menjadi sumber kedamaian yang tidak pernah kering.[1]. Sesekali ijinkan tempat suci jauh dari doa banyak manusia yang penuh keinginan duniawi dan ambisi, serta jauh dari banyak manusia yang hatinya diliputi ketakutan, yang akan mengotori kedamaian tempat suci.[2]. Jangan pernah datang ke tempat suci dengan membawa ketakutan. Hal itu tidak saja membayakan diri sendiri, tapi juga mengotori tempat suci. Datanglah ke tempat suci dengan membawa hati yang indah tekad belas kasih untuk kebahagiaan semua mahluk. Penuhi hati dengan keikhlasan. Karena keikhlasan adalah kekuatan yang sangat menyempurnakan.[3]. Hidupkan dupa wangi aroma kayu suci, disertai mengisinya dengan kekuatan pemurnian. Untuk memberkahi semua mahluk, untuk memurnikan energi-energi negatif, serta untuk menerangi seluruh kegelapan [keinginan, ambisi, perkelahian] yang dibawa banyak manusia ke tempat suci.[4]. Bersihkan tempat suci dengan menggunakan tirtha [air suci]. Usahakan dilakukan oleh orang yang hatinya bersih dari ketakutan dan keserakahan.[5]. Ucapkan doa-doa agar semua mahluk bahagia bebas derita. Doakan di tempat suci agar seluruh alam bahagia." contains invalid characters or is incomplete and therefore can cause unexpected results during a query or annotation process.</li></ul>