Komunitas Peduli Lingkungan DAS Ayung Katon Jaya

Dari BASAbaliWiki
Lompat ke:navigasi, cari
20220923T083341862Z688460.jpg
Nama inisiatif lingkungan
Komunitas Peduli Lingkungan DAS Ayung Katon Jaya
Tempat yang berkaitan
Buku yang berkaitan
-
Buku anak-anak yang berkaitan
    3 - Luh Ayu Manik MasLuh Ayu Manik Pahlawan Lingkungan
Lontar yang berkaitan
-
Dongeng yang berkaitan
-
Hari raya atau upacara yang berkaitan
-


Tambahkan komentar
BASAbaliWiki menerima segala komentar. Jika Anda tidak ingin menjadi seorang anonim, silakan daftar atau masuk log. Gratis.

Additional Photos

187548743 130413689151645 3077684408558209607 n.jpg

Hhvjv.jpg

203680818 154232373436443 4186896972094554328 n.jpg

Sf.jpg

Deskripsi

Komunitas peduli sungai untuk mengembalikan dan membuat sungai ayung dan anak sungai bersih di kelurahan Tonja, Denpasar


Inisiatif atau proyek apa yang akan dilakukan?

Pelestarian sungai harus dilakukan karena wilayah sungai, terutama di denpasar sangat rentan dengan pencemaran.


Bagaimana anda dan tim memastikan bahwa inisiatif atau proyek tersebut akan terlaksana (berdampak positif)?

Masyarakat tidak membuang limbah secara sembarangan ke sungai


Kontribusi apa yang dapat diberikan dari pelaksaan inovasi atau proyek?

Sungai yang lebih bersih dan lestari


Apa hal lain yang dapat membuat inisiatif atau proyek tersebut lebih sukses?

Dukungan masyarakat untuk tidak membuang sampah ke sungai dan membantu membersihkan lingkungan sekitar


Apakah inisiatif atau proyek ini berkelanjutan? Jika tidak, apa yang dapat dilakukan agar bisa berkelanjutan?

Dapat, karena peran sungai yang sangat penting untuk kehidupan masyarakat sekitar


Adakah nilai (kearifan) lokal Bali yang diterapkan dalam inisiatif ini? Jika ada, sebutkan dan beri uraian singkat!

Tri Hita karana dan Wana Kertih


Nama/Grup/Tim