I Gusti Ayu Diah Yuniti

Dari BASAbaliWiki
Lompat ke:navigasi, cari
Pic yuniti.jpg
Nama lengkap
I Gusti Ayu Diah Yuniti
Nama Pena
Photograph by
Link to Photograph
http://mdabali.or.id/nayaka
Website for biography
Tempat
Denpasar
Related Music
Related Books
Related Scholars Articles


Tambahkan komentar
BASAbaliWiki menerima segala komentar. Jika Anda tidak ingin menjadi seorang anonim, silakan daftar atau masuk log. Gratis.

Biodata


In English

I Gusti Ayu Diah Yuniti is a doctor and lecturer in Molecular Biology at the Faculty of Agriculture, Mahasaraswati University, Bali. Her doctoral study was obtained from the Doctoral Program in Agricultural Sciences, Faculty of Agriculture, Udayana University, Bali Indonesia in 2018. Diah Yuniti has also published a number of scientific papers including the Impact of Covid-19 on Community Life in the Province of Bali, Indonesia. Apart from being a teaching lecturer, Diah Yuniti is also active in the social organization of the Bali Province Traditional Village Council.

In Balinese

In Indonesian

I Gusti Ayu Diah Yuniti adalah seorang doktor dan dosen Biologi Molekuler di Fakultas Pertanian Universitas Mahasaraswati, Bali. Studi doktoralnya diperoleh dari Program Doktor Ilmu Pertanian, Fakultas Pertanian, Universitas Udayana, Bali Indonesia pada tahun 2018. Diah Yuniti juga telah menerbitkan sejumlah karya ilmiah antara lain Dampak Covid-19 terhadap Kehidupan Masyarakat di Provinsi Bali , Indonesia. Selain sebagai dosen pengajar, Diah Yuniti juga aktif dalam organisasi kemasyarakatan Dewan Desa Adat Provinsi Bali.

Contoh karya

Journal pic Yuniti et al C19 on community.png
WHO atau badan kesehatan dunia telah menetapkan Covid-19 sebagai sebuah pandemi. Pada bulan Februari 2020, WHO juga mendeklarasikan novel corona virus pada tubuh manusia sebagai Coronavirus Disease 2019 (COVID-19). Covid-19 memiliki dampak yang sangat luar biasa bagi perekonomian Bali dan sektor pariwisata. Pemerintah menyatakan bahwa Bali sangat terdampak oleh Covid-19 dimana pariwisata terhenti dan 96& hotel tutup sementara. Akibatnya, banyak pemutusan hubungan kerja dan komunitas banyak yang menjadi pengangguran. Kehidupan menjadi cukup mengkhawatirkan. Covid-19 sangatlah berpengaruh bagi kehidupan masyarakat Bali di masa datang. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dampak Covid-19 terhdapat kebutuhan makanan, kebutuhan pokok, dan daya tahan komunitas di wilayah Bali. Populasi sebanyak 1500 orang dengan kisaran usia 15-60 tahun dan bekerja di sektor pariwisata. Jumlah sampel adalah 150 responden atau 10% dari total populasi. Data dikumpulkan terkait dengan kondisi ekonomi, sosial, dan lingkungan dari rumah tangga selama pandemic. Analisa deskriptif berbentuk grafi, table, dan gambar. Temuan utama, selama kurun waktu 60 hari outbreak Covid-19 di masyarakat, telah terinfeksi 343 orang, sembuh 232 orang, dan meninggal 4 orang. Tekanan kepada sektor pariwisata di Bali menyebabkan perekonomian menjadi kolaps. Sebagian besar dari 80% pekerja sektor informal di Bali diberhentikan, yang kemudian meningkatkan jumlah pengangguran terbuka di Bali. Keaslian, bahwa 95% dari penduduk Bali mengalami perubahan dalam perilaku sosial, gaya hidup, dan menjaga kebersihan lingkungan. Kecemasan terhadap Covid-19 masih dikategorikan wajar dan tidak menyebabkan disfungsi sosial. Terlepas dari kesulitan berinteraksi antar komunitas, berdiam diri di rumah 75% kekerabatan menguat.
Nothing was added yet.