Pariwisata Bali Bangkit, Ekonomi Kembali

From BASAbaliWiki
Revision as of 00:48, 22 January 2022 by Eka Werdi (talk | contribs)
(diff) ← Older revision | Latest revision (diff) | Newer revision → (diff)
20220122T004811267Z526480.jpeg
Title
Pariwisata Bali Bangkit, Ekonomi Kembali
Affiliation
Regency/City
-
Author(s)
    Category
    -
    Year
    Photo Credit/Source
    balipost.com
    Video Credit/Source
    School/Org (if applicable)
    Location


    Add your comment
    BASAbaliWiki welcomes all comments. If you do not want to be anonymous, register or log in. It is free.

    In English

    In Balinese

    In Indonesian

    Setelah 1 tahun lebih lamanya pariwisata Bali ditutup untuk keamanan rakyat Bali bersama, kini perlahan tapi pasti pariwisata Bali mulai bangkit dan mulai membuka beberapa tempat pariwisata untuk wisatawan lokal dan mancanegara. Walaupun belum terbuka untuk sepenuhnya, namun baik wisatawan lokal maupun dari mancanegara mulai berani untuk datang dan berpariwisata di beberapa destinasi yang sudah dibuka. Tentunya wisatawan yang datang harus memenuhi protokol kesehatan yang sudah ditetapkan oleh pemerintah. Hal ini tentu saja berdampak baik untuk bangkitnya pariwisata Bali dan yang pasti bagi pertumbuhan ekonomi yang awalnya menurun drastis.