UPGRADE IN PROCESS - PLEASE COME BACK MID JUNE

Gede Geruh

From BASAbaliWiki
Revision as of 12:19, 8 September 2021 by Jengki (talk | contribs) (Created page with "{{PageSponsor}} {{Biography |Full Name=Gede Geruh |Pen Name=- |Photograph=Geruh2.jpg |Biography text id=Gede Geruh, lahir di Pedungan, Denpasar, Bali, 17 Juli 1915. Ia adalah...")
(diff) ← Older revision | Latest revision (diff) | Newer revision → (diff)
Geruh2.jpg
Full Name
Gede Geruh
Pen Name
-
Photograph by
Link to Photograph
Website for biography
Place
Related Music
Related Books
Related Scholars Articles


Add your comment
BASAbaliWiki welcomes all comments. If you do not want to be anonymous, register or log in. It is free.

Biography


In English

In Balinese

In Indonesian

Gede Geruh, lahir di Pedungan, Denpasar, Bali, 17 Juli 1915. Ia adalah maestro seni tari Gambuh. Menekuni seni tari sejak usia enam tahun. Meski buta huruf alias tak bisa baca-tulis, namun segala jenis tembang berbahasa Jawa Kuna (Kawi) yang mengiringi pertunjukan Gambuh mampu dikuasainya di luar kepala. Gambuh diperkirakan masuk dari Jawa ke Bali sejak pemerintahan Raja Udayana di Bali, sekitar abad ke-10 Masehi. Pertengahan dasawarsa 1960-an, Akademi Seni Tari Indonesia (ASTI, kini ISI) Denpasar, menjadikan Geruh narasumber penting untuk riset dan merekonstruksi tari Gambuh yang langka itu. Geruh pernah diangkat menjadi Dosen Luar Biasa di ASTI Denpasar. Dari Geruh inilah ASTI kemudian dapat memadukan Gambuh dengan Gong Semar Pagulingan sebagai pengiring sehingga lahir istilah Gambuh Anyar. Aslinya, tarian Gambuh banyak diiringi instrumen rabab dan suling.

Examples of work

Nothing was added yet.